Minggu, 28 November 2010

PIRANTI KEUANGAN PASAR UANG DAN LEMBAGA PERANTARA KEUANGAN

1. PENDAHULUAN

Pasar uang merupakan pasar bagi para pedagang yang memperjualbelikan piranti keuangan dengan denominasi yang benar. Karena dana yang berasal dari unit surplus kebayakan tidak cukup besar untuk membeli piranti keuangan, maka muncul kebutuhan akan lembaga keuangan yang dapat menawarkan piranti keuangan jangka pendek dengan denominasi yang lebih kecil. Dengan kebijakan deregulasi lembaga keuangan yang diambil pada tahun 1980 dan 1982, piranti keuangan diperluas, dan lembaga-lembaga keuangan dimungkinkan untuk menawarkan piranti keuangan dengan perolehan yang lebih kompetitif dibandingkan dengan piranti keuangan yang telah ada di pasar uang.

2. PASAR UANG

Piranti keuangan yang diperjualbelikan di pasar uang terdiri dari piranti yang : berisiko rendah, likuid, denominasi besar, dan berjangka pendek (kurang dari 1tahun). Pasar uang tidak memiliki tempat secara fisik meskipun Kota New York dipertimbangkan sebagai pusat pasar uang, karena agen dan bank berkumpul di lokasi tersebut. Beberapa peminjam dan pemberi pinjaman menggunakan pasar uang tersebut guna menyesuaikan posisi likuiditas mereka, namun dalam pasar uang tersebut, sejumlah besar pinjaman merupakan pinjaman jangka panjang melalui perpanjangan piranti keuangan jangka pendek pada saat jatuh tempo. Piranti pasar uang yang utama di Amerika Serikat adalah surat-surat berharga pemerintah Amerika Serikat, sertifikat deposito yang dapat diperjualbelikan, surat-surat berharga pasar uang, wesel, dan perjanjian pembelian kembali surat-surat berharga.

· Wesel

Wesel merupakan surat berharga berjangka yang ditandatangani oleh bank dengan janji bahwa bank akan membayar sejumlah tertentu pada hari yang ditentukan. Pada umumnya wesel digunakan untuk membiayai impor dan ekspor Amerika Serikat. Biasanya jangka waktu wesel adalah 90 hari tetapi jatuh temponya berkisar antara 30 sampai dengan 180 hari.

· Perjanjian Pembelian Kembali Surat-Surat Berharga

PerjanJian pembelian kembali surat-surat berharga (repurchase agreement/RP) adalah penjualan surat-surat berharga dengan jaminan akan dibeli kembali pada waktu dan harga yang telah ditetapkan. Oleh karena itu, pemilik surat berharga akan memperoleh dananya tanpa harus menjualnya di pasar uang yang mengandung risiko suku bunga. Secara faktual RP adalah pemberian pinjaman jangka pendek kepada pemilik surat-surat berharga. Jangka waktu RP dapat satu hari (overnight) atau untuk beberapa hari sesuai dengan kesepakatan. Tingkat bunga pada umumnya dapat dirundingkan antara peminjam dan pemberi pinjaman dengan jumlah transaksi pada umumnya berkisar $1 juta atau lebih.

3. USAHA LEMBAGA KEUANGAN

Usaha lembaga keuangan yang utama adalah sebagai penerima dana yang kemudian disalurkan dalam bentuk pinjaman. Akan tetapi, lembaga-lembaga keuangan bank-bank komersial, bank tabungan, asosiasi simpan-pinjam, dan koperasi kredit juga menawarkan jasa-jasanya, seperti penyimpanan benda berharga, kartu kredit, leasing, pengelolaan rekening portofolio dana jangka panjang, dan saran-saran yang berkaitan dengan keuangan. Lembaga keuangan meminjamkan dan/atau menanamkan dana yang disimpan padanya dalam berbagai bentuk piranti keuangan. Dengan demikian, tujuan lembaga keuangan adalah mengupayakan agar aktiva dimilikinya dapat menghasilkan bunga yang lebih besar dibandingkan dengan bunga dana yang harus dibayarkan.

Lembaga keuangan, khususnya bank-bank komersial yang besar, berperan cukup besar di pasar uang. Bank-bank komersial yang besar, berkepentingan pada penerbitan hampir seluruh piranti keuangan sektor swasta; mereka menerbitkan NCD, menandatangani wwesel, yang membuat wesel-wesel berjangka dapat dipasarkan; mereka menyediakan dana kepada penerbit surat berharga pasar uang yang meminimalkan risiko piranti-piranti tersebut; dan mereka juga merupakan peserta yang aktif dalam transaksi jual-beli RP. Mereka juga berfungsi sebagai salah satu alternatif sumber dana bagi peminjam agar tidak menaikkan biaya di pasar uang, dan penyedia dana bagi mereka yang karena ukuran dan/atau kelayakannya sebagai penerima kredit, tidak dapat menerbitkan piranti pasar uang. Mereka menawarkan NCD dan pengganti piranti pasar uang kepada penanam modal yang tidak memiliki dana yang cukup untuk membeli piranti pasar uang.

Sumber : "Uang dan Bank" - Diulio

1 komentar:

  1. Saya telah berpikir bahwa semua perusahaan pinjaman online curang sampai saya bertemu dengan perusahaan pinjaman Suzan yang meminjamkan uang tanpa membayar lebih dulu.

    Nama saya Amisha, saya ingin menggunakan media ini untuk memperingatkan orang-orang yang mencari pinjaman internet di Asia dan di seluruh dunia untuk berhati-hati, karena mereka menipu dan meminjamkan pinjaman palsu di internet.

    Saya ingin membagikan kesaksian saya tentang bagaimana seorang teman membawa saya ke pemberi pinjaman asli, setelah itu saya scammed oleh beberapa kreditor di internet. Saya hampir kehilangan harapan sampai saya bertemu kreditur terpercaya ini bernama perusahaan Suzan investment. Perusahaan suzan meminjamkan pinjaman tanpa jaminan sebesar 600 juta rupiah (Rp600.000.000) dalam waktu kurang dari 48 jam tanpa tekanan.

    Saya sangat terkejut dan senang menerima pinjaman saya. Saya berjanji bahwa saya akan berbagi kabar baik sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman mudah tanpa stres. Jadi jika Anda memerlukan pinjaman, hubungi mereka melalui email: (Suzaninvestment@gmail.com) Anda tidak akan kecewa mendapatkan pinjaman jika memenuhi persyaratan.

    Anda juga bisa menghubungi saya: (Ammisha1213@gmail.com) jika Anda memerlukan bantuan atau informasi lebih lanjut

    BalasHapus